LEBAK – ADN.COM
Kunjungan PJ Bupati Lebak Gunawan Rusminto ke kecamatan Cimarga, disambut hangat oleh pemerintah kecamatan Cimarga, dengan di hadiri oleh kepala Desa se-kecamatan Cimarga, kabupaten Lebak-Banten. Pada hari Selasa, tanggal (24/9/2024) di kecamatan Cimarga.
Kepala Desa Mekarjaya Udi menyampaikan bahwa,
“Alhamdulillah, pemerintah Kecamatan Cimarga, telah dikunjungi oleh PJ Bupati Lebak Gunawan Rusminto kekantor kecamatan Cimarga,” ujar Udi.
Masih kata Udi,
“Sebagai kepala Desa, tentunya saya sangat senang, bisa bertemu dengan PJ Bupati Lebak, selain bisa bersilaturahmi langsung, kami juga dapat menyampaikan Aspirasi untuk kemajuan Desa kami,” ungkap Udi, orang nomor satu di Desa Mekarjaya. (Red)